Respon Cepat Aduan Masyarakat, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Sita Miras di Warung Pantura

    Respon Cepat Aduan Masyarakat, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Sita Miras di Warung Pantura

    Cirebon -   Dalam rangka menekan peredaran miras di wilayah hukum Polsek Arjawinangun, Anggota Polsek Arjawinangun  Polresta Cirebon yang di pimpin oleh Kanit IK Iptu Harmoko SH dengan Respon Cepatnya mendatangi warung di sekitaran Pantura Arjawinangun termasuk Desa Arjawinangun, Kecamatan Arjawinangun, Kan.Cirebon  yang di duga masih menjual miras jenis Ciu, setelah di lakukan penggeledahan  mendapati beberapa botol plastik besar maupun kecil yang berisikan miras Jenis Cui, Sehubungan dengan adanya kegiatan tersebut anggota Polsek Arjawinangun melakukan penyitaan serta memberikan pembinaan kepada penjual miras jenis Ciu tersebut agar tidak lagi menjual miras Ciu karena penyebab daripada gangguan Kamtibmas tersebut sebagian besar di akibatkan oleh miras oleh karena itu guna mencegahnya anggota Polsek gelar operasi KRYD dengan sasaran peredaran miras.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon Kompol H.Sayidi SH mengatakan guna tercipta Kamtibmas yang aman kondusip salah satunya dengan menggelar Operasi pekat dengan sasaran peredaran miras, oleh karena itu Polsek Arjawinangun dengan Respon Cepatnya mendatangi, menggeledah serta mengamankan miras jenis Ciu dalam kemasan botol plastik kemasan besar dan kecil, dengan di lakukan kegiatan tersebut guna menekan angka Kriminalitas di wilayah hukum Polsek Arjawinangun.

    polresta cirebon kapolresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Latihan PBB dan Cek Kelengkapan Surat-Surat...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Wilayah Desa Jagapura Lor, Polsek...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    Polresta Cirebon Laksanakan Operasi Zebra Lodaya 2024, Ini Sasarannya
    Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Jelang Pilkada Serentak Ta. 2024, Polsek Dukupuntang Lakukan Razia Minuman Keras
    Peduli kepada sesama Kapolsek Susukan Berikan Sembako Kepada Anak Asuh Stunting serta para jompo di Desa Jatianom.
    Tokoh Agama Ds. Cirebon Girang Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Beber Laksanakan Patroli Malam Rutin
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Polsek Beber Lakukan Patroli Obyek Vital Guna Cegah Kejahatan Obyek Vital Di Wilkum Polsek Beber Dalam libur Lebaran
    Polresta Cirebon Laksanakan Operasi Zebra Lodaya 2024, Ini Sasarannya
    Kanit Binmas  Polsek Beber Sambang Sekretariat PPS Pilwu Desa Lebak Mekar. 
    Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Jelang Pilkada Serentak Ta. 2024, Polsek Dukupuntang Lakukan Razia Minuman Keras
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Respon Cepat Bantu Warga Mengalami Laka Lantas
    Polsek Lemahabang Sambangi Siskamling
    Dengan kehadiran anggota Polsek Arjawinangun  Gatur Lalin di pasar Tegalgubug jalur aman lancar
    Layani Masyarakat dan pengguna jalan, Personel Polsek Karangsembung Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di pagi hari
    Sinergitas TNI - POLRI Bhabinkamtibmas Desa Jungjang wetan bersama Babinsa Binkamling  ngobrol bareng warga di Pos kamling .