Gali sejarah, Ketua Jabar Persatuan Wartawan Nasrani Indonesia Kunjungi Tokoh Masyarakat Cirebon

    Gali sejarah, Ketua Jabar Persatuan Wartawan Nasrani Indonesia Kunjungi Tokoh Masyarakat Cirebon
    Ketua PERWARNA saat mengunjungi Keraton Kanoman Cirebon

    Cirebon - Ketua Persatuan Wartawan Nasrani Provinsi Jabar Kefas Hervin Devananda  yang biasa di sapa dengan Romo Kefas melakukan safari kegiatan silaturahmi dengan sejumlah tokoh masyarakat Cirebon, diantara tokoh yang disambangi nya adalah Pangeran Patih Amaludin Patih Keraton Kanoman Cirebon dan Raden Hamzaiya S. Hum pegiat Sejarah Cirebon.

    Pertemuan yang dilakukan di keraton Kanoman ini berjalan dengan khidmat dan penuh dengan nilai toleransi dan disambut langsung oleh Pangeran Patih Amaludin selaku Patih Keraton Kanoman Cirebon. Jumat ( 24/02/23).

    "Iya, beberapa waktu lalu terjadi pertemuan antara ketua Persatuan Wartawan Nasrani Provinsi Jabar dengan pangeran patih Amaludin dan saya di keraton Kanoman, pertemuan tersebut tentu saja adalah sebagai upaya pembentukan karakter nilai kerukunan toleransi umat beragama di kota wali ujar" Raden Hamzaiya.

    Raden Hamzaiya menjelaskan Caruban nagari sebutan lain daripada Cirebon, yang bermakna campuran, dimana nagari Cirebon dahulu nya sudah dihuni oleh banyak suku-agama.

    " kita masih bisa melihat klenteng-klenteng kuno yang hingga saat ini berdiri di Cirebon sudah cukup membuktikan bahwa Cirebon ini sudah mengutamakan nilai kerukunan beragama walaupun dalam upaya misi islamisasi di tanah jawa", katanya. 

    Romo Kefas berpendapat bahwa pertemuan yang di pengaruhi suasana kebathinan yang luar biasa Indah dan penuh ke akraban ini, ternyata keagungan cirebon menyimpan berbagai macam perististiwa Besar dalam menjalin sebuah hubungan Toleransi Antar umat beragama. 

    Lebih lanjut Menurut Pria yang juga aktif  sebagai Penggiat Budaya ini menuturkan bahwa dibuktikan dengan bangunan - bangunan disekitar keraton yang menurut Kanjeng Gusti  Pangeran Patih Amaludin Patih Keraton Kanoman Cirebon dan Raden Hamzaiya S. Hum terdapat klenteng - klenteng yang sudah terbangun sejak dulu, dan keraton kanoman sendiri berdiri di area lokasi pemukiman warga tionghoa yang biasa dikenal dengan china Town ata pecinan, ini artinya hubungan antar umat di cirebon sudah terjadi dan terjalin beratus - ratus tahun lalu.

    " oleh karena itu apa yang di tinggalkan oleh para leluhur Nusantara baik di cirebon maupun di nusantara ini sebagai generasi bangsa harus mengetahui dan wajib melestarikan warisan yang adiluhung ini, bahwa di nusantara ini memiliki karakter silaturahmi yang luar biasa dalam membangun hubungan antar umat beragama", pungkas Kefas. ***

    perwarna romo kefas kesultanan cirebon cirebon sejarah cirebon
    Suferi

    Suferi

    Artikel Sebelumnya

    Disdukcapil Sosialisasikan Program IKD ke...

    Artikel Berikutnya

    Abraham Mohamad Buat Kehebohan di Acara...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita
    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon Hadiri Giat Pengukuhan dan Pembekalan Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Desa Mandala
    Jelang Pilkada 2024, Kanit Binmas Polsek Susukan Ajak Warga Jaga Kamtibmas demi Persatuan dan Kesatuan Bangsa
    Kapolresta Cirebon Berikan Penghargaan Kepada Personil Berprestasi 
    Kapolsek Susukan Akp Dwi Susanto SH beserta anggota 
    Tingkatkan ketahanan pangan, Kapolsek Pabedilan dukung inovasi desa dalam kompanisasi dinamo listrik dukung program Asta Cita Presiden.
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Polresta Cirebon Laksanakan Operasi Zebra Lodaya 2024, Ini Sasarannya
    Kapolsek Susukan Akp Dwi Susanto SH beserta anggota 
    Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Jelang Pilkada Serentak Ta. 2024, Polsek Dukupuntang Lakukan Razia Minuman Keras
    Tokoh Masyarakat Gebang Ajak Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Respon Cepat Bantu Warga Mengalami Laka Lantas
    Polsek Lemahabang Sambangi Siskamling
    Dengan kehadiran anggota Polsek Arjawinangun  Gatur Lalin di pasar Tegalgubug jalur aman lancar
    Layani Masyarakat dan pengguna jalan, Personel Polsek Karangsembung Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di pagi hari
    Sinergitas TNI - POLRI Bhabinkamtibmas Desa Jungjang wetan bersama Babinsa Binkamling  ngobrol bareng warga di Pos kamling .